UDD PMI Lumajang Raih Akreditasi Paripurna
Keberhasilan ini tidak terlepas dari peran pengurus dan staf UDD PMI Lumajang yang bekerja sama dengan baik.
Sebelumnya, UDD PMI Lumajang didatangi oleh tim surveior sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan yang mewajibkan institusi kesehatan untuk diakreditasi.
Tim surveior yang terdiri dari dr. Ida Wido Sari Nawangsih dan dr. Aulia Ramadhan Supit dari Lembaga Akreditasi Prima Husada telah melakukan survei pada tanggal 6-7 April lalu.
Tim surveior yang terdiri dari dr. Ida Wido Sari Nawangsih dan dr. Aulia Ramadhan Supit dari Lembaga Akreditasi Prima Husada telah melakukan survei pada tanggal 6-7 April lalu.
Ketua PMI Lumajang, Budi Santoso, SH, Msi, menyatakan rasa syukur atas hasil survey akreditasi yang paripurna ini.
Terlebih lagi, UDD PMI Lumajang juga telah memenuhi standar CPOB dan ISO.
Budi Santoso menegaskan bahwa hasil akreditasi paripurna ini akan menjadi modal bagi UDD PMI Lumajang untuk terus meningkatkan kinerjanya ke depan.
Budi Santoso menegaskan bahwa hasil akreditasi paripurna ini akan menjadi modal bagi UDD PMI Lumajang untuk terus meningkatkan kinerjanya ke depan.
Semoga dengan predikat paripurna ini, UDD PMI Lumajang dapat terus memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat. (rin/min)